Beranda > Berita Umum > Kembangkan Sapi Belgian Blue, Menteri Pertanian Belgia kunjungi BET Cipelang

Kembangkan Sapi Belgian Blue, Menteri Pertanian Belgia kunjungi BET Cipelang

24 Oktober 2022

Senin 24 Oktober 2022, BET Cipelang menerima kunjungan dari Menteri Pertanian Belgia David Clarinval. Didampingi oleh Kepala Biro Kerjasama Luar Negeri Kementerian Pertanian Dr. Ade Candradijaya beserta Direktur Perbibitan dan Produksi Ternak Drh Agung Suganda, M.Si, Plt Ka BET Cipelang Dr Muhammad Imron,S.Pt,M.Si  menerima rombongan dan Delegasi Belgia.
 
                                       
 
Menteri pertanian belgia menyampaikan apresiasi dan merasa senang setelah melihat bagaimana sapi Belgian Blue (BB) dapat dikembangkan di BET Cipelang Selain melihat Sapi BB, Menteri Pertanian Belgia melihat embrio yang baru dikoleksi dari donor di BET utk disimpan dalam bank embrio sebelum di distribusikan.
Mentan Belgia menyampaikan ingin terus melakukan kerja sama dalam rangka pengembangan sapi BB di Indonesia. Agung Suganda, Direktur Perbibitan dan Produksi Ternak mengatakan, “Pengembangan sapi BB merupakan perkembangan positif dalam rangka memperkaya genetic sapi di Indonesia.”
“Diharapkan dengan kerjasama maka produksitivitas sapi meningkat dengan cara melakukan cross breeding antar sapi Indonesia dengan sapi BB,” jelasnya.
                                      
 
 
 
 
 
 

Dibaca : 239 kali


Lokasi Kami

Peta Lihat di Google Map

Tidak puas dengan pelayanan kami? klik berikut:

https://lapor.go.id/ SABERPUNGLI
Dupak e-Personal SIRUP

Aksesibilitas

Pembaca Layar
Kontras
Perbesar Teks
Jarak Huruf
Jeda Animasi
Ramah Disleksia
Kursor
Jarak Baris
Perataan Teks
Saturasi
Reset