Beranda > Berita Umum > Refilling N2 cair untuk menjaga kualitas embrio

Refilling N2 cair untuk menjaga kualitas embrio

11 Juli 2022

Nitrogen cair adalah nitrogen yang berada dalam keadaan cair pada suhu yang sangat rendah. Ia berupa cairan jernih tak berwarna dengan massa jenis 0,807 g/mL pada titik didihnya (−19.579 °C (−19.306 K; −35.210 °F)*) dan tetapan dielektrik 1,43. Nitrogen jenis ini merupakan cairan cryogenic untuk mempercepat pembekuan dan dapat menyebabkan radang dingin (frosbite) setelah kontak dengan jaringan hidup. Efisiensi nitrogen cair untuk pendingin dibatasi oleh kecepatan titik didih pada kontak dengan benda yang lebih hangat. Efek ini disebut dengan efek Leidenfrost.Nitrogen Cair (N2 cair).

Reffiling N2 cair merupakan kegiatan pengisian kembali N2 cair kedalam container depo atau penyimpan embrio.. Sebagai salah satu sarana prasarana pendukung Layanan teransfer embrio dan Inseminasi Buatan,  N2 Cair berfungsi sebagai sarana penyimpan embrio dan semen beku sapi/kerbau. Pengisian kembali N2 cair bertujuan untuk menjaga kualitas Straw (bibit sapi) agar tidak kekeringan yang berujung kematian straw tersebut.

Pengisian kembali N2 cair dilaksanakan secara rutin secara berkala setiap minggu  di ruang penyimpanan depo containe agar kualitas embrio produksi BET Cipelang dan Embrio impor terjaga kualitasnya.

     

Dibaca : 354 kali


Lokasi Kami

Peta Lihat di Google Map

Tidak puas dengan pelayanan kami? klik berikut:

https://lapor.go.id/ SABERPUNGLI
Dupak e-Personal

Aksesibilitas

Pembaca Layar
Kontras
Perbesar Teks
Jarak Huruf
Jeda Animasi
Ramah Disleksia
Kursor
Jarak Baris
Perataan Teks
Saturasi
Reset